Uncategorized

Pontren Al-Mukhlisin DDI Paria Gelar Simulasi UAMBN-BK

Paria, (Inmas Wajo) – Setiap hari senin, rutinitas santri dan pembina yaitu melaksanakan  upacara bendera, namun kali ini warga Pondok Pesantren DDI Al-Mukhlisin cukup melaksanakan apel akbar, untuk memberikan arahan dan pencerahan demi suksesnya ujian akhir madrasah berstandar nasional berbasis komputer (UAMBN-BK). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Pimpinan Pondok Pesantren Al-Mukhlisin DDI Paria, Subairi, Kepala Madrasah …

Pontren Al-Mukhlisin DDI Paria Gelar Simulasi UAMBN-BK Selengkapnya »

Kesan Santri MTs As’adiyah Putri I Sengkang Selama Mengikuti English Camp

Ulugalung, (Inmas Wajo) – Penutupan Kegiatan English Camp angkatan ke-7 Madrasah Tsanawiyah As’adiyah Putri I Sengkang berlangsung meriah dan penuh haru, pasalnya, kegiatan yang berlangsung hampir sepekan ini harus berakhir   di Islamic Center Ulugalung Kec. Pammana. Rabu, (16/01/2019) Nadia Sudarto bersama rekannya mengucapakan terima kasih kepada pembina Madrasah Tsanawiyah As’adiyah Putri I Sengkang yang …

Kesan Santri MTs As’adiyah Putri I Sengkang Selama Mengikuti English Camp Selengkapnya »

‘Coffee Morning’ di Awal Tahun Sarana Merajut Kebersamaan di Kemenag Wajo

Sengkang, (Inmas Wajo) – Setelah melaksanakan upacara Hari Kesadaran Nasional (HKN) di Halaman Kankemeng Kab. Wajo, para peserta upacara kemudian diarahkan memasuki Aula Kankemenag Kab. Wajo untuk mengikuti agenda rutinitas setiap tanggal 17 bulan berjalan yaitu ‘coffee morning’. Kamis, (17/1/2019) Menurut kamus online Cambridge (https://dictionary.cambridge.org/dictionary/english/coffee-morning), ‘Coffee Morning’ adalah “a social event where people meet to …

‘Coffee Morning’ di Awal Tahun Sarana Merajut Kebersamaan di Kemenag Wajo Selengkapnya »

Yang Fasih Membaca Alquran: Nabi, Presiden atau Kita?

Oleh : Abdul Waris Ahmad (PNS Kankemenag Kab. Wajo) Ada hal yang menarik ketika pidato pembukaan Presiden RI Ir. H. Joko Widodo yang mengajak semua elemen turut berbela sungkawa dan mendoakan mereka yang terkena musibah gempa dan sunami di Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat. Jokowi mengajak para undangan untuk membacakan surat al-Fatihah untuk para korban. …

Yang Fasih Membaca Alquran: Nabi, Presiden atau Kita? Selengkapnya »

Radikalisme, Amat Mengancam Keutuhan Bangsa

Oleh : H. Abdul Waris Ahmad (PNS Kankemenag Kab. Wajo)  Di kolong bumi mana pun, sangat mustahil menciptakan kehidupan manusia dalam arti homogen atau satu keyakinan. Sebagaimana dalam Q:S. Al-Yunus; 10: 99, “ dan jika Tuhanmu menghendaki, tentulah beriman semua orang di bumi. Apakah kamu hendak memaksa manusia agar mereka menjadi orang-orang yang beriman?”. juga, …

Radikalisme, Amat Mengancam Keutuhan Bangsa Selengkapnya »

Kunjungan Perdana Pengawas Madrasah di PontrenAl-Mukhlisin DDI Paria

Paria, (Inmas Wajo) – Pergantian dan rotasi tugas kepengawasan di Madrasah itu suatu hal yang lumrah sebagai penyegaran. Saharuddin, selaku pengawas baru di Madrasah Tsanawiyah dan Madrasah Aliyah lingkup Pondok Pesantren Al-Mukhlisin DDI Paria, menggantikan posisi Mahyuddin Said. Kunjungan  perdana ini sebagai langkah awal, untuk memantapkan Madrasah binaannya supaya memahami regulasi dan administrasi perangkat pembelajaran, …

Kunjungan Perdana Pengawas Madrasah di PontrenAl-Mukhlisin DDI Paria Selengkapnya »

Inflasi Gelar Akademis

Oleh : Subairi Pimpinan Pondok Pesantren Al-Mukhlisin DDI Paria  Ironisme menggambarkan betapa kondisi sekarang ini sudah terjadi sebuah  fenomena inflasi gelar akademis, sehingga ketersediaannya melampaui tingkat kebutuhan. Akibatnya, nilai di dunia kerja semakin merosot. Lebih dari itu, sekolah-sekolah hanya membunuh kreatifitas para siswa. Maka, harus dilakukan revolusi di bidang pendidikan yang lebih mengutamakan pembangunan kreatifitas. …

Inflasi Gelar Akademis Selengkapnya »

Upacara Pertama HKN 2019 di Kemenag Wajo

Sengkang, (Inmas Wajo) – Upacara Hari Kesadaran Nasional (HKN) merupakan rutinitas yang dilakukan oleh Kantor Kementerian Agama Kab. Wajo pada tanggal 17 setiap bulan berjalan, memiliki makna yang sangat penting untuk kita semua, selain untuk memantapkan kualitas pengabdian serta meningkatkan kecintaan kepada bangsa dan negara, juga merupakan salah satu wujud nyata pelaksanaan tugas dan tanggung …

Upacara Pertama HKN 2019 di Kemenag Wajo Selengkapnya »